Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Panoram Alam dari Atas Jembatan

Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Alam dari Atas Jembatan

Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Alam dari Atas Jembatan – Jika anda suka dengan wisata yang ekstrim, kali ini saya akan merekomendarikan untuk tempat wisata yang anda inginkan. Kali ini Menatapnegeri.com akan mengulas tempat wisata yang ada di Purwakarta, yang mana tempat ini sangat menarik untk dikunjungi jika anda suka dengantempat wisata yang ekstrim. Nama tempat wisata tersebut dalah Sasak Penyawangan, jika anda penasaran seperti keindahan dari tempat wisata tersebut maka mari simak terselbuh dahulu penjelasannya dibawah ini.

Sasak Panyawangan

Sasak Panyawangan merupakan salah satu tempat wisata alam yang berupa jembatan bambu dengan panjang jembatan antara 2.5 km dan letanya yaitu diantara gunung Parang dan gunung Bongkok. Kedua gunung ini berbeda dengan gunung yang seperti pada umumnya. Sebab gunung-gunung ini tidak banyak ditumbuhi pepohonan yang mana lebih cenderung berbatu. Dari atas “sasak” atau artinya jembatan, disini akan disugukan keindahan dari panorama Waduk Jatiluhur pada kawasan gunung Bangkok.

Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Panoram Alam dari Atas Jembatan

Lokasi Sasak Penyawangan

Jika anda ingin berkunjung ke Sasak Penyawangan ini lokasi nya yaitu berada di : Sukamulya, Kec. Tegal Waru, Kab. Purwakarta, Jawa Barat. Nah jika anda kesulitan untuk mencari lokasi dari sasak penyawangan ini maka anda disini bisa memanfaatkan smartphone anda dengan bantuan GPS yang sudah ada di smartphone anda. Dengan demikian anda bisa dipermudah dengan ditunjukkan rute menuju tempat wisata yang satu ini.

Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Panoram Alam dari Atas Jembatan

Harga Tiket Masuk

Tempat wisata yang ini mulai beroprasi dari pukul 08:00 sampai 18:00 waktu setempat. Dan untuk memasuki tempat wisata ini anda perlu membayar baiaya tiket masuk seharga Rp 10.000 untuk per orang dalam sekali masuk. Tak hanya itu saja untuk harga parkir nya pun berbeda untuk setiap kendaraan. Pada kendaraan roda bermotor yaitu Rp 2.000 per unit dan sedangkan untuk kendaraan roda 4 yaitu Rp 5.000 untuk per unit.

Daya Tarik Sasak Penyawangan

Nah berikut ini adalah beberapa daya tarik yang ditawarkan oleh tempat wisata sasak penyawangan ini.

1. Jembatan Perenungan

Jembatan Perenungan

Daya tarik utama dari tempat wisata yang satu ini yaitu terdapat jembatan bambu yang memiliki panjang 2.5 km dan jembatan ini juga diberi nama yaitu jembatan perenungan. Jembatan perenungan ini letaknya berada disamping 2 gunung batu, kedua gunung tersebut bernama gunung bongkok danserta gunung parang. Gunung parang merupakan salah satu gunung yang sering digunakan untuk melakukan kegiatan climbing sedangkan pada gunung bongkok sendiri memiliki bentuk yang seperti mangkuk terbalik.

Jika anda berada di atas jembatan anda bisa berfoto dengan latar belakang lembah, gunung, kolam, bahkan berlatarkan waduk jatiluhur. Jarak tempat wisata ini dengan waduk jatiluhur sendir bisa dibilang lumayan jauh. Akan tetapi, dengan lokasi jembatan yang cukup tinggi sehingga membuat waduk bnisa terlihat jelas oleh para pengunjung yang datang.

2. Pemandangan Alamnya

Pemandangan Alamnya

Dengan adanya 2 gunung serta lembah yang terdapat di sekitar tempat wisata sasak penyawang ini membuat nilai tambah yang tersendiri. Sehingga memanjakan mata para wisatawan yang datang kesini. Ditambah lagi  ketika momen terbenamnya matahari. Yang mana hal ini dapat disaksikan dari atas jembatan sehingga membuat keindahan alam dari tempat wisata Sasak Panyawangan menjadi semakin terasa.

3. Kolam

Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Panoram Alam dari Atas Jembatan

Di tempat ini juga terdapat 2 kolam yang mana dapat digunakan para pengunjung untuk kegiatan berenang. Kedua kolam ini mempunyai kedalaman yang berbeda-beda. Yang mana pada kolam di bagian  bawah mempunyai kedalaman yang dangkal. Jadi pada kolam tersebut dapat digunakan untuk anak-anak dan mereka yang tidak bisa berenang. Sedangkan apda kolam yang di bagian atas hanya untuk mereka yang bisa berenang sebab kolam yang ini bisa dibilang cukup dalam.

Demikian penjelasan dari saya mengenai Sasak Panyawangan Purwakarta: Keindahan Panoram Alam dari Atas Jembatan. Semoga dengan adanya artikel ini menjadi sebuah referensi untuk perjalanan anda.